Bawaslu Provinsi Gorontalo dan Bawaslu Pohuwato lakukan Uji Perangkat dan Jaringan Komputer yang akan digunakan nanti pada seleksi Panwascam Kabupaten Pohuwato menjelang Pilkada 2020, Sabtu (30/11). Oleh Bawaslu dan atas ijin Pemerintah Daerah, sarana yang akan digunakan nanti saat seleksi Panwascam Kabupaten Pohuwato, yakni menggunakan sarpras yang ada di Stasiun CAT BKPP Pohuwato.